Kisah Raja Ampat: Pentingnya Sebuah Kesatuan
Selama pandemi ini, kita melihat begitu banyak hal negatif di berita, media sosial, grup WhatsApp keluarga, dll. Kebanyakan dari kita akan mencoba menghindari hal-hal negatif tersebut untuk menjaga kesehatan pikiran, namun kita tetap tahu bahwa pandemi ini belum berakhir dengan melihat situasi lingkungan yang ada. Kita bertindak lebih hati-hati selama pandemi dan sadar akan pentingnya…
Budaya Raja Ampat: Sasi Laut
Setiap daerah memiliki kisah dan adatnya sendiri. Terlebih Indonesia memiliki beribu pulau dengan ceritanya sendiri. Hal ini yang membuat kita terkesima dengan setiap adat yang dilakukan masing-masing daerah. Raja Ampat memiliki adat yang selaras dengan kegerakan pelestarian lingkungan, seperti yang kita sedang lakukan. Adat itu dikenal sebagai Tradisi Sasi. Tradisi Sasi terbagi menjadi dua, yakni…
Penjaga Raja Ampat
Oleh Devina Vaniautami Raja Ampat adalah tempat yang kaya akan sumber daya alam, yang membentang dari gunung ke laut. Ini adalah tempat di mana sebagian besar spesies laut unik dunia berkumpul. Laut Raja Ampat adalah surga yang menopang mata pencaharian masyarakatnya sejak jaman dahulu. Sayangnya, surga yang begitu dihargai oleh masyarakat Raja Ampat juga menarik…
Raja Ampat, “Galapagos of the Sea”: Apa Maksudnya?
75% jenis terumbu karang di dunia ditemukan di Raja Ampat, Papua Barat, Indonesia. Raja Ampat dikenal sebagai “Galapagos of the Sea”, karena disana ditemukan berbagai jenis terumbu karang yang tidak ditemukan di belahan bumi manapun. Mereka adalah rumah bagi beragam jenis ikan karang. 37% dari spesies ikan karang dunia dapat ditemukan di Raja Ampat. “The…